
Kemendikbud Anggarkan Rp 7,2 T Sediakan Kuota untuk Siswa dan Guru
KOMPAS.com - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan ( Kemendikbud) mengalokasikan dana sebesar Rp 7,2 triliun untuk subsidi kuota internet siswa, guru, mahasiswa, dan dosen selama empat bulan ke depan, terhitung dari September hingga Desember 2020. Rencananya, siswa akan mendapat 35 GB per bulan, guru akan mendapat 42 GB per bulan, serta mahasiswa dan dosen 50 GB per bulan. Selain itu, Kemendikbud juga mengalokasikan dana sebesar Rp 1,7 triliun untuk para penerima tunjangan profesi guru dan tenaga kependidikan, dosen, serta guru besar.
Selain itu, Kemendikbud juga mengalokasikan dana sebesar Rp 1,7 triliun untuk para penerima tunjangan profesi guru dan tenaga kependidikan, dosen, serta guru besar. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim mengatakan, upaya ini dilakukan atas masukan masyarakat yang mayoritas terkendala pulsa kuota internet dalam mengakses pembelajaran jarak jauh ( PJJ).
“Pulsa ini adalah (masalah) nomor satu,” papar Nadiem di ruang rapat Komisi X DPR RI, seperti dilansir laman Kemendikbud, Kamis (27/8/2020).
Anggaran kuota dari dana POP
Sumber anggaran berasal tersebut, lanjut Nadiem, berasal dari optimalisasi anggaran Kemendikbud serta dukungan anggaran Bagian Anggaran dan Bendahara Umum Negara (BA BUN) 2020 dengan total anggaran sebesar Rp 8,9 triliun. Untuk subsidi kuota guru akan dibiayai melalui realokasi anggaran Program Organisasi Penggerak yang diundur pelaksanaannya ke tahun 2021. Bantuan lainnya yaitu BOS Afirmasi dan BOS Kinerja untuk 56.115 sekolah swasta dan negeri yang paling membutuhkan diperkirakan sampai di rekening sekolah pada akhir Agustus 2020.
Sumber : https://www.kompas.com/edu/read/2020/08/28/064440671/kemendikbud-anggarkan-rp-72-t-sediakan-kuota-untuk-siswa-dan-guru?page=all
Tulisan Lainnya
Sosialisasi dan pelatihan Pertolongan Pertama Gawat Darurat (PPGD) oleh Puskesmas Kecataman Kunir
(Lumajang,18 Desember 2022). Gerakan pramuka SMKS Miftahul Islam Kunir kerja sama dengan Puskesmas Kec. Kunir menyelenggarakan sosialisasi dan pelatihan Pertolongan Pertama Gawat Darura
Juara II dan III Lomba Kaligrafi Tingkat Kabupaten
Putra Tingkat SMA/SMK/MA Mahameru Student Competition PC IPNU-IPPNU Kab. Lumajang Se Kab. Lumajang Tahun 2022
Peringatan Hari Santri Nasional 2022
Kegiatan Apel serta Pembagian Bahan Makanan Gratis Dalam Rangka Memperingati Hari Santri Nasional
Peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw 1444 H SMK MIFTAHUL ISLAM KUNIR
Peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw 1444 H SMK MIFTAHUL ISLAM KUNIR
LDKS OSIS SMK Miftahul Islam Kunir 2022-2023
Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) OSIS SMK MIFTAHUL ISLAM KUNIR Periode 2022-2023
Lomba Story Telling SMK MIFIS KUNIR
Lomba Story Telling SMK MIFIS KUNIR Dalam Rangka memperingati Isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1443 H
HUT SMK Miftahul Islam Ke 12
Happy Birthday SMK MIFIS.. Semoga menjadikan smk mifis lebih maju lagi.. Generasi penus prestasi, inovasi dan kreativitas... Trimakasih atas reuni buat alumni smk mifis... @Alumnimifi
PENDAFTARAN PESERTA DIDIK BARU 2022-2023
SMK MIFTAHUL ISLAM KUNIR membuka pendaftaran peserta didik baru tahun pelajaran 2022-2023 dengan persyaratan sebagai berikut : Mengisi formulir pendaftaran online / offline Me
DIKLAT PETUGAS KEAMANAN SEKOLAH
Diklat Petugas Keamanan Sekolah Angkatan I SMK MIFTAHUL ISLAM KUNIR Tingkatkan profesionalisme diri dalam menciptakan lingkungan sekolah aman, nyaman, tenang dan damai.
LATIHAN DASAR KEPEMIMPINAN SISWA (LDKS) T.P 2021/2022
Latihan dasar kepemimpinan (LDKS) pengurus osis smk mifis kunir Periode 2021-2022 #@osis_esemka_mifis_kunir #weareagentofchange